loading...

Istri Curhat Sedih, Sunan Kalijaga Belum Insyaf Jadi Buaya Darat?

Istri Curhat Sedih, Sunan Kalijaga Belum Insyaf Jadi Buaya Darat?
Pasca Salmafina Sunan dan Taqy Malik bercerai, kabarnya Sunan Kalijaga dan Heidy Sunan terlibat perseteruan. Benarkah Sunan kembali lukai hati Heidy karena belum sembuh jadi buaya darat hingga istrinya sempat jatuh sakit?
Pasca Salmafina Sunan dan Taqy Malik bercerai, kabarnya Sunan Kalijaga dan Heidy Sunan terlibat perseteruan. Benarkah Sunan kembali lukai hati Heidy karena belum sembuh jadi buaya darat hingga istrinya sempat jatuh sakit?
Dalam potret yang beredar di akun gosip, Sunan mengaku sebagai penyebab istrinya jatuh sakit karena dirinya belum menjadi suami sempurna dan membawa rasa bersalah.
“Sayalah penyebab sakitnya dia, dan akan saya bawa sampai mati rasa bersalah ini. Saya belum bisa menjadi suami yang sempurna untuk dia. Saya adalah penyebab jatuh sakitnya dia. Orang yang sangat ku cinta,” tulis Sunan Kalijaga di akun pribadinya beberapa waktu lalu.
Di akun Instagram, Heidy sempat unggah video sedang menyanyi lagu-lagu galau menyayat hati di dalam mobilnya. Lalu ia juga menuliskan status bahwa memendam kesedihan yang tak bisa diungkapkan.
“Bermuka dua, kebiasaan, tak dapat merubah itu, cukup, jangan pernah kau lupakan, kesedihan, jika aku bisa mengatakan pada dunia,” tulis Heidy Sunan. O ana/berbagai sumber
Artikel Asli